Cara Membuat Blog Gratis

Sabtu, 28 November 2009

3 Alasan Kenapa Harus Ngeblog Sekarang?

BANYAK sekali alasan kenapa Anda harus MULAI
ngeblog sejak sekarang.

Tetapi saya akan bagikan, yang tadinya merupakan alasan saya,
kenapa saya waktu itu memutuskan untuk mulai ngeblog. Berikut
3 hal:

1. Untuk mengambil bagian di dunia online.

Supaya terkenal kita perlu membangun komunitas di internet.
Blog adalah cara tercepat untuk mendapatkan popularitas secara
online.

Beberapa blog mampu mendatangkan kunjungan sampai 5000 per
hari. Ada yang 2000. Ada yang 500 hanya dalam beberapa bulan
ngeblog saja.

Blog saya sendiri, kerjakeras.com mampu mendatangkan hampir
1000 orang perhari, dan saya sudah ngeblog sejak awal 2008. :)

Tidak jelek yah? bayangkan efek dari 1000 orang yang datang
dan mengenal anda, keren kan? Jika anda seorang pebisnis, saya
yakin anda mengerti akibat dari orang sebanyak itu mengenal
kita bukan?

2. Untuk alat promosi yang HEBAT!

Dengan blog kita bisa mempromosikan diri kita, produk atau
jasa kita. Hebatnya blog adalah GRATIS.

Paling tidak dengan panduan di: Cara Membuat Blog, anda bisa membuat
blog gratis, hanya dalam tempo 5 menit dari
sekarang...menggunakan blogger.com/blogspot.com, keduanya
sama.

3. Pelan-pelan menjadi terbiasa ngeblog.

Setelah anda mempunyai panduan yang TEPAT maka ngeblog menjadi
mudah dan tidak lama akan terbiasa.

Nah saya beri bonus 1 manfaat lagi:

4. Latihan menulis dan alat komunikasi yang keren.

Untuk menjual di Internet, kita banyak melakukannya dengan
menulis...sehingga kemampuan menulis perlu diasah. Dan blog
adalah alat yang HEBAT untuk berlatih menulis.

Banyak MANFAAT ngeblog, tetapi 4 manfaat diatas adalah yang
paling saya sukai.

Yuk Mulai Ngeblog, Miliki Panduannya SEKARANG di: Cara Membuat Blog

Baca Selanjutnya...

Fakta-Fakta Mengenai Blog!

Inilah beberapa fakta yang ada tentang blog.

1. Ada 1 juta orang lebih di Indonesia sudah memiliki blog.

Apakah anda orang berikutnya? tentu saja, karena selain GRATIS,
blog juga sangat AMPUH dalam mendatangkan kunjungan dan juga
promosi.

2. Bisa menjangkau seluruh Indonesia, bahkan dunia.

Yah dengan ngeblog, siapa saja di seluruh Indonesia bisa
mengunjungi dan mengenal anda. Bayangkan efek promosi yang anda
dapatkan dengan ngeblog secara konsisten.

3. Alat sharing dan berkenalan yang hebat.

Mudah dan cepat diupdate, dan bebas dikunjungi oleh siapa saja.
Hanya perlu beberapa jam saja dalam seminggu untuk mengupdate
blog anda.

Jadi, waktunya ngeblog adalah SEKARANG bukan? Miliki panduannya Cara Membuat Blog

Baca Selanjutnya...

Pengalaman saya ngeblog dengan blogspot!

Sebelumnya saya sudah terbiasa ngeblog menggunakan domain saya
sendiri dan blog itu bernama kerjakeras.com

Lalu beberapa saat lalu, saya mulai mencoba ngeblog dengan
blohspot. Saya membangun sampai belasan blog dengan blogspot.

Nah ini adalah beberapa hal yang saya alami setelah ngeblog
dengan blospot.

1. Cepat sekali masuk di search engine.

Bukan RAHASIA memang jika Blogspot adalah kepunyaan Google,
sehingga jika ngeblog menggunakan Blogspot, akan cepat sekali
masuk di Google, bahkan rankingnya pun cepat bagus.

Nah kalau rankingnya bagus, kan enak, banyak pengunjungnya. :)

Kalau banyak pengunjungnya, yah tinggal diuangkan, misalnya
dengan "Pay Per Click", pasang banner produk orang lain, atau
promosikan produk sendiri.

Jadi ranking dan kunjungan itu PENTING kan.

2. Apa-apa serba Gratis.

Nah ini dah bukan rahasia. Karena Google dah kaya, makanya
blogspotnya dikasih-kasihkan gratis. Tapi bukan berarti nggak
bernilai. Justru blogspot punya banyak kelebihan dibandingkan
penyedia blog yang lain.

Bukan cuman jargon, atau cuman daftar aja gratis. Namun dalam-
dalamnya semuanya GRATIS! :)

3. Mudah dan sederhana menggunakannya!

Nah ini juga kelebihan blogspot yang nggak ada duanya. Sangat
mudah ngeblog dengan BS. Dan sederhana.

Asal bisa menulis dengan word doc, maka pasti bisa menggunakan
blogspot untuk ngeblog.

Pokoknya asal mau ikut panduan sedikit, dan mau nulis apa saja
yang anda suka, maka anda sudah bisa membuat blog yang baik
dan dengan waktu, bisa banyak kunjungannya.

Ini panduan lengkap ngeblog dengan blogspot disini: Cara Membuat Blog


Baca Selanjutnya...

Sabtu, 24 Oktober 2009

Cara Membuat blog sebanyak-banyaknya jika bisa!

Syaratnya membuat blog banyak adalah anda bisa melakukan riset untuk menemukan topik apa saja yang banyak pencarinya di internet.

Nah saya menggunakan alat yang namanya: Google External Keyword Tool

Alat ini sangat bermanfaat untuk melakukan riset. Dari sana saya menemukan topik apa saja yang peminatnya sangat banyak di Internet. Banyak dicari setiap bulannya.

Karena jika tidak banyak yang mencari maka percuma saja kita ngeblog kan?

Nah setelah tahu, kemudian saya pikirkan darimana saya akan mendapatkan isi blog (content) nantinya? apakah bisa saya mengisikannya secara konsisten?

Jika bisa maka saya segera mulai memilih nama blog yang akan saya buat. Nah saya kali ini menggunakan blogger.com tetapi anda bisa menggunakanya dengan wordpress.com juga.

Hanya saja di blogspot lebih banyak kemudahannya.

Kemudian saya mulai deh ngepost, dan tentu saja memilih template yang tepat. Saya biasanya mencari di: http://www.finalsense.com/services/blog_templates/

Nah kemudian baru saya memasang Kumpulblogger.com dan mulai mempromosikan blog saya tadi. Memberi tautan dari website website saya yang lain.

Simple kan? Itulah cara membuat blog yang banyak dengan blogspot!

Baca Selanjutnya...

Selasa, 13 Oktober 2009

Cara Membuat Blog Dummy Yang Baik!

Cara membuat blog dummy akan saya ceritakan sedikit di artikel ini.

Anda bisa membuat blog dummy anda di: blogdetik.com atau dagdigdug.com, keduanya gratis, dan mudah sekali dibuat, lalu diisikan artikel anda.

Blog dummy adalah blog yang anda buat untuk menunjang blog utama anda. Tujuannya adalah untuk sumber tautan, tempat meletakkan link, atau bahkan untuk sumber penghasil uang anda melalui program PPC atau lainnya.

Blog dummy hanya sekedar nama saja, pada kenyataanya blog dummy juga bisa menjadi blog utama anda nantinya, asalkan anda rajin merawatnya, mengupdatenya layaknya blog utama anda.

Seperti saya, saya mempunyai blog utama di Belajar Bisnis Online

Tetapi saya juga membuat blog lain (dummy) misalnya blog bisnis online

Bahkan saya juga membuat beberapa blog lagi menggunakan blospot (blogger) karena memang blog yang dibuat dengan blogspot terbukti bagus rankingnya di search engine, bahkan bisa memenangkan kontes juga.

Nah lewat ekxperimen itulah saya bisa share kepada anda bagaimana cara membuat blog dummy dan apa keuntungannya di artikel ini.

Salam dahsyat!

Baca Selanjutnya...

Membuat Blog Gratis Pun Bisa Menguntungkan!

Membuat blog gratis dengan "blogspot" memang bisa sangat menguntungkan, saya sudah mendengar dari seorang teman yang dengan blogspot gratisnya bisa menghasilkan sampai 14 juta rupiah sebulan.

Luar biasa memang. Nggak kebayang kan tadinya, bahwa hanya dengan membuat blog gratis saja bisa menghasilkan uang sebanyak itu. Belum lagi, jika blog itu bisa muncul di urutan teratas di hasil pencarian, wah bakal banyak banget kunjungannya.

Tetapi blog anda mesti rajin diupdate awalnya. Supaya search engine menyenanginya. Kemudian setelah teranking dengan baik, dan mendapatkan urutan bagus barulah anda bisa memasang sumber income, yang akan membuat kantong anda menggelembung... misalnya dengan memasang kliksaya atau pay per click lain yang daftarnya gratis dan bisa menghasilkan uang tiap kali ada orang yang mengkliknya. Hebat kan?

Blog gratis anda pun lama-lama bisa menghasilkan banyak uang, dan kunjungan, sebagian dari mereka juga akan mengklik banner yang ada di blog anda, bahkan akan mengisikan email dan nama mereka jika anda memasang penangkap email. Keren banget deh.

Jadi, jangan ragu untuk mulai membuat blog anda yang pertama. Membuat blog gratis sungguh bisa sangat menguntungkan. Selamat membuat blog gratis anda yang pertama yah!

Baca Selanjutnya...

Cara Membuat Blog Gratis Yang Baik!

Cara membuat blog gratis memang tidak sesulit yang dibayangkan... ikuti artikel ini dan saya yakin anda akan mendapatkan banyak pandangan dan informasi mengenai bagaimana cara membuat blog gratis yang baik.

Yah, memang sudah jamannya sekarang untuk ngeblog. Jika anda belum mulai membuat blog wah anda melewatkan sesuatu yang sangat luar biasa. Karena lewat blog anda, anda bisa menghasilkan banyak hal.

1. Uang.

Siapa sih yang nggak mau uang? dengan blog anda, anda bisa memasang berbagai program pay per click dan setiap ada yang klik, anda menghasilkan income.

Dengan membuat blog gratis anda juga bisa mempromosikan produk orang lain, atau produk anda sendiri. Anda bisa memasang bannernya di bagian sidebar blog anda.

2. Banyak kunjungan.

Tentu saja, ketika anda online, anda ingin menghasilkan sebanyak mungkin kunjungan bukan, ke website atau blog anda. Dengan blog gratispun anda bisa mendatangkan sangat banyak kunjungan. Asalkan anda mengerti bagaimana caranya... blog gratis memang tidak boleh diremehkan.

3. Sumber tautan.

Dengan membuat blog gratis, maka anda mempunyai blog dummy yang bisa menunjang blog/website anda yang lain.

Nah itu baru sekilas saja mengenai keuntungan membuat blog gratis.

Lalu, dimana dan bagaimana cara membuat blog gratis? sangat mudah. Anda bisa membuatnya di: blogger.com, wordpress.com, blogdetik.com atau dagdigdug.com

Buatlah blog anda yang pertama dan hasilkan income dari sana. Anda tidak akan menyesal.

Baca Selanjutnya...